CARA MENGATASI ASAM LAMBUNG KAMBUH SAAT PUASA RAMADHAN

Ketika perut dalam keadaan kosong, asam lambung yang kambuh dapat membuat penderitanya merasa tidak nyaman. dr. Syifa Mustika, SpPD, K-GEH, konsultan gastroenterohepatologi, membagikan tiga cara untuk mengatasi asam lambung yang kambuh saat puasa. 1. Memperbanyak minum air putih dan konsumsi buah-buahan Memperbanyak konsumsi air putih saat sahur dan berbuka puasa akan membuat

TIPS UNTUK PENDERITA MAAG SAAT RAMADHAN

Selama berpuasa di bulan Ramadhan metabolisme tubuh berubah karena pembatasan makan dan minum, serta perubahan pola tidur. Kebanyakan penderita sakit maag atau GERD merasa khawatir untuk berpuasa karena takut jika sakitnya akan kambuh. Prof. Dr. dr. Ari Fahrial Syam, MMB, SpPD, K-GEH, FACP, FACG, FINASIM, konsultan gastroenterohepatologi, menjelaskan bahwa dengan pengaturan pola

MASALAH PENCERNAAN YANG SERING TERJADI DI AWAL PUASA

Pada saat melakukan puasa tubuh memerlukan adaptasi, termasuk sistem pencernaan. Berbagai masalah pencernaan dapat muncul jika pengaturan pola makan saat puasa kurang tepat. Berikut penjelasan dr. Epistel P. Simatupang SpPD, K-GEH, FINASIM  konsultan gastroenterologi hepatologi mengenai masalah pencernaan yang sering muncul di awal melakukan puasa.  Mual Muntah Saat hari pertama puasa, orang

PERSIAPAN RAMADHAN UNTUK PENDERITA GERD

Menurut, Prof. Dr. dr. Ari Fahrial Syam, MMB, SpPD, K-GEH, FACP, FACG Ketua Umum PB PEGI sekaligus konsultan gastroenterologi hepatologi sebelum berpuasa penderita GERD sebaiknya berkonsultasi terlebih dahulu dengan dokter. Hal ini karena GERD berhubungan erat dengan lambung. Beliau menganjurkan agar minum obat asam lambung terlebih dahulu saat minggu pertama puasa. Sebab,

TIPS & TRIK PUASA AMAN DARI GANGGUAN PENCERNAAN

Puasa Ramadhan merupakan perintah wajib dari Allah SWT yang harus dikerjakan oleh umat Islam. Anjuran melakukan puasa ini nyatanya memiliki manfaat yang baik bagi kesehatan. Seperti yang disebutkan dalam hadits dari Abu Hurairah RA, Rasulullah SAW bersabda “berpuasalah niscaya kalian akan sehat” (HR. Ath Thabrani dalam Mu’jam al Awsath). Dalam penelitian yang

Manfaat Puasa bagi Pencernaan

Bulan suci ramadhan merupakan bulan penuh berkah, begitu pula dengan ibadah puasa. Puasa disebut memiliki berbagai manfaat bagi kesehatan tubuh. Menurut sejumlah penelitian, seseorang yang berpuasa di bulan Ramadhan selama 1 bulan penuh dilaporkan memiliki daya tahan tubuh yang lebih baik dibandingkan dengan yang tidak berpuasa. Di masa pandemi seperi ini, daya

Larangan Makan Pedas saat Sahur dan Berbuka, Mitos atau Fakta?

Selama bulan Ramadhan, banyak terdengar anjuran diet makanan agar tetap sehat selama berpuasa, salah satunya adalah anjuran menghindari konsumsi makanan pedas. Anjuran ini bertujuan agar tidak terjadi gangguan pencernaan atau mulas saat berpuasa. Namun apakah anjuran ini sesuai dengan anjuran dokter? Konsultan saluran cerna RSCM/FK UI, Prof. Dr. dr. Ari Fahrial Syam,