Ketahui Gejala dan Cara Pencegahan Hepatitis A

Penyakit Hepatitis A kembali menimbulkan kekhawatiran setelah munculnya kasus di Kabupaten Pacitan, Jawa Timur yang mengakibatkan 975 orang warga terinfeksi. Jumlah kasus infeksi hati akibat perilaku dan pola makan minum yang kurang higenis ini biasanya akan meningkat di akhir kemarau dan di awal musim penghujan seperti saat ini. Oleh karena itu perlu

Tips Aman dan Sehat saat Arus Balik Mudik

Lebaran telah usai, kini saatnya bagi masyarakat kembali ke kota masing-masing, atau yang biasa dikenal dengan istilah arus balik mudik. Saat arus balik mudik, terdapat beberapa hal yang perlu diperhatikan bagi pengguna jalur darat agar badan tetap sehat dan aman selama perjalanan panjang, sebagaimana yang disampaikan oleh ahli endoskopi saluran cerna RSCM/FK

Larangan Makan Pedas saat Sahur dan Berbuka, Mitos atau Fakta?

Selama bulan Ramadhan, banyak terdengar anjuran diet makanan agar tetap sehat selama berpuasa, salah satunya adalah anjuran menghindari konsumsi makanan pedas. Anjuran ini bertujuan agar tidak terjadi gangguan pencernaan atau mulas saat berpuasa. Namun apakah anjuran ini sesuai dengan anjuran dokter? Konsultan saluran cerna RSCM/FK UI, Prof. Dr. dr. Ari Fahrial Syam,

Batas Waktu Ideal untuk Menunda Makan

Umumnya, ketika sibuk dengan pekerjaan dan aktivitasnya, seseorang akan mengabaikan atau menunda kebutuhan makan dan minumnya. Kebiasaan menahan lapar tersebut rupanya dapat menyebabkan badan lemas dan perut nyeri akibat naiknya asam lambung, serta emosional meningkat, lho! Agar terhindar dari hal tersebut, kita perlu memperhatikan batas waktu maksimal untuk tidak makan serta aturannya