Pengurus Besar Perhimpunan Endoskopi Gastrointestinal Indonesia mengadakan kegiatan "Webinar Update in Gastrointestinal Emergency" pada Sabtu, 26 September 2020. Prof. Dr. dr. Ari Fahrial Syam, MMB, SpPD, K-GEH, FACP, FACG, FINASIM selaku Ketua Umum PB PEGI sebagai moderator dan dr. Achmad Fauzi, SpPD, K-GEH serta dr. Kaka Renaldi, SpPD, K-GEH sebagai pembicara. Kegiatan
Kanker usus besar atau kanker kolorektal merupakan keganasan yang menyerang jaringan usus besar yang terdiri dari kolon (bagian terpanjang dari usus besar) dan/atau rektum (bagian akhir terkecil dari usus besar sebelum anus) (Kemenkes RI). Saat ini kanker usus besar menempati urutan ke-tiga kanker terbanyak di dunia dan urutan ke-empat terbanyak di Indonesia
The 3rd World Congress of GI Endoscopy, ENDO 2022 akan dilaksanakan pada 13-15 Mei 2022 di Kyoto, Jepang dan secara daring. Mengingat situasi dan regulasi COVID yang berbeda di setiap negara, maka kegiatan ini dilaksanakan dalam format hybrid. Kegiatan tatap muka akan diadakan di Kyoto International Conference Center. Informasi lebih lanjut
Kegiatan Joint Annual Convention 2022 akan dilaksanakan pada 11-12 dan 18-19 Maret 2022 secara virtual. Tema pada kegiatan ini yaitu “Redefining the Future of GI Healthcare". Registrasi dan informasi lebih lanjut silahkan kunjungi website: www.jac2022ph.com
Kamu udah tahu belum apa itu Gastroesophageal Reflux Disease (GERD)? GERD merupakan penyakit asam lambung yang ditandai dengan rasa terbakar pada dada, sering bersendawa, mulut terasa asam, bahkan sesak napas. Hal tersebut karena melemahnya otot lower esophageal sphincter yang terletak dibagian bawah kerongkongan. Nah ternyata ada beberapa faktor risiko yang bisa memicu
Penyerahan abstrak untuk kegiatan The International Digestive Endoscopy Network 2022 (IDEN 2022) Hybrid Conference sudah dibuka. Batas akhir penyerahan abstrak sampai tanggal 08 April 2022 dan penerimaan abstrak akan diberitahukan pada tanggal 29 April 2022. Pre-registrasi dapat dilakukan sampai tanggal 16 Mei 2022. Informasi lebih lanjut silahkan kunjungi website www.iden.or.kr
Saat pandemi covid melanda, pemerintah menyarankan agar masyarakat yang tidak memiliki kepentingan tetap berada di rumah untuk mencegah penularan virus corona. Namun, saat kondisi kita atau salah satu anggota keluarga mulai terasa tidak enak (sakit) mau tidak mau kita akan memeriksakan diri ke tempat layanan kesehatan. Sementara, pasien terkonfirmasi positif COVID-19 masih
Varian baru virus corona, omicron sudah terdeteksi dibeberapa negara salah satunya adalah Indonesia. Tingkat penularan virus varian ini disebut sebagai salah satu yang paling cepat. World Health Organization (WHO) menyebutkan varian omicron pertama kali dilaporkan ke WHO dari Afrika Selatan pada 24 November 2021. Sementara, di Indonesia sendiri kasus omicron pertama kali
Kegiatan pertemuan ilmiah regional PPHI-PGI-PEGI SUDEMMA Gastroenterohepatology XVIII in conjuction with Makassar Gastroenterolog-Hepatology Update VIII (MAGEHUP) 2022 bertemakan “Gastrointestinal and Hepatobiliary Diseases Management Toward The Pandemic: Learning from Pandemic” akan dilaksanakan pada Jum’at–Sabtu, 11-13 dan 19-20 Maret 2022 secara virtual. Untuk registrasi dan informasi lebih lanjut silahkan kunjungi website Makassar Gastroenterology-Hepatology Update
Pendaftaran dan penyerahan abstrak Seoul International Digestive Disease Symposium (SIDDS) 2022 sudah dibuka. Batas waktu pendaftaran tanggal 01 April 2022, Batas penyerahan abstrak tanggal 04 Maret 2022, Notifikasi penerimaan abstrak tanggal 18 Maret 2022. Informasi lebih lanjut dapat mengujungi website SIDDS 2022